Notasi Rubik

Ini adalah gerakan-gerakan dalam rubik
R=gerakkan sisi kanan
L=gerakkan sisi kiri
F=gerakkan sisi depan
B=gerakkan sisi belakang
U=gerakkan sisi atas
D=gerakkan sisi bawah

Perlu diingat bahwa gerakan RLFBUD digerakkan searah jarum jam. Caranya adalah, misalnya kita ingin menggerakkan sisi kiri (L), pertama kita lihat/taruh sisi kiri di depan wajah lalu gerakkan searah jarum jam, eits tapi jangan lupa mengembalikan ke posisi awal yaitu di sisi kiri

Untuk notasi R'L'F'B'U'D' (ada tanda petiknya(dibaca aksen)) digerakkan berlawanan arah jarum jam. Caranya sama seperti tadi, misalnya kita ingin menggerakkan sisi kiri (L), pertama kita lihat/taruh sisi kiri di depan wajah lalu gerakkan berlawanan jarum jam, eits tapi jangan lupa mengembalikan ke posisi awal yaitu di sisi kiri

1 komentar:

satya mengatakan...

gayamu